Peralatan yang diperlukan untuk membuat bengkel Body repair

blogger templates
Selamat pagi sahabat FI! semoga masih di beri kesehatan oleh yang Maha Kuasa sehingga bisa terus beraktifitas seperti biasa nya yaa! oh iya pada kesempatan kali ini saya ingin berbagi apa saja sih Peralatan yang diperlukan untuk membuat bengkel Body repair ? tentu jika anda seorang pemula seperti saya akan bingung sekali untuk memilih apa saja yang akan di perlukan. maka dari itu sebelum anda membeli peralatan saya akan berbagi sedikit gambaran peralatan apa sajakah peralatan tersebut? Baiklah simak beberapa peralatan tersebut. peralatan tersebut dibagi menjadi dua bagian yaitu perlatan tangan dan peralatan hidraulik

A, Peralatan Tangan


1. Obeng wajib memiliki 2 jenis yaitu Plus dan Minus

2. Kunci pas dan ring

3. Kunci Shock

4. Kunci hexagonal dan kunci bintang


5. Kunci Inggris

6. Kunci pipa

7. Kunci momen

8. Tang

9. Gunting dan pemotong plat

10. Palu

11. Dolly

12. Body Spoon

13. Gergaji

14. Kikir

15. Pahat

16. Penitik dan penggores

17. Jangka Penggores

18. Skrap

19. Ragum atau Logam

20. Sikat Logam

21. Kape dempul

22. Tap dan snei

23. Bolt extrator


 
semoga bisa membantu anda yang ingin mencoba berwira usaha. tunggu kelanjutan Peralatan Hidraulik nya, sementara saya sisipkan untuk peralatan tangan. 

Note: sebaiknya jika anda membeli tanyakan dulu kualitas yang bagus pada penjaga toko tersebut. 

0 Response to "Peralatan yang diperlukan untuk membuat bengkel Body repair"

Post a Comment