Mengukur Takaran Cat dan Pernis

blogger templates
Mengukur Takaran Cat dan Pernis - Halo Sahabat FI, sebelumnya saya ingin bercerita namun cerita saya tidak penting yasudah skip saja hehee. mari bahas tujuan saya membuat postingan kali ini, pernahkah anda bingung saat mencampur cat? ya memang tidak bisa sembarangan untuk ukuran takaran cat dan thinner.

sebetulnya pada kaleng cat/pernis telah tertera keterangan tentang campuran yg pas untuk setiap cat, FYI saja setiap merk dan jenis cat/ pernis berbeda2 takaran

coba perhatikan gambar dibawah ini: 
bukan maksud saya untuk promosi merk ini, tapi sebagai contoh saja ya, lihat dan perhatikan.

pada Clear Coat ini ada tulisan 2:1 yg berada dibawah, itu adalah takaran ideal untuk Clear coat jenis ini yang berarti 2 untuk Clear Coat dan 1 untuk Hardener.

sudahkah anda mengerti? jika belum mari kita bahas kembali.

takaran seperti gambar disamping adalah salah satu contoh dari berbagai merk Clear Coat dan BaseCoat. Berikut adalah takaran nya:

4:1 = 4 Clear Coat/Basecoat dan 1 untuk Hardener gunakan Thinner 1 saja
2:1 = 2 ClearCoat/BaseCoat dan 1 untuk Hardener gunakan Thinner 1 saja
1:1 = 1 ClearCoat/BaseCoat dan 1 untuk Hardener gunakan Thinner 1 saja

JIka anda tidak ingin salah untuk pencampuran ClearCoat, Hardener & Thinner
gunakan Teko khusus yg memiliki ukuran seperti ini:
selain membuat anda yakin juga membuat anda nyaman saat di gunakan jika tabung Spraygun anda kecil

jangan lupa untuk mencuci kembali menggunakan Thinner

mungkin anda sudah mengerti? silahkan tambahkan komentar jika anda masih merasa bingung dengan takaran. semoga bermanfaat!

0 Response to "Mengukur Takaran Cat dan Pernis"

Post a Comment